Unjuk Kerja Sistem Kontrol Hybrid PID+Logika Fuzzy untuk Mengatur Tegangan Generator Sinkron 3 Fasa di PLTD Tahuna

Makapedua, Herry (2012) Unjuk Kerja Sistem Kontrol Hybrid PID+Logika Fuzzy untuk Mengatur Tegangan Generator Sinkron 3 Fasa di PLTD Tahuna. Magister thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Besarnya GGL (gaya gerak listrik) pada suatu generator sinkron dapat diatur melalui pengaturan jumlah putaran rotor, besaran fluks magnet pada kutub-kutub magnetnya atau kedua-duanya. Adanya perubahan pembebanan dapat, mengakibatkan tejadinya perubahan tegangan keluaran generator yang disebabkan adanya reaksi jangkar pada kumparan stator . Pengaruh perubahan beban terhadap tegangan keluaran generator sedapat mungkin diperkecil sehingga diperoleh tegangan keluarannya konstan, karena tegangan yang konstan sangat berpengaruh terhadap keluaran mesin-mesin listrik dan usia pakai peralatan-peralatan listrik. Pada penelitian ini pengaturan tegangan keluaran generator yang berubah disebabkan tejadinya pembebanan dilakukan dengan mengatur besarnya arus panguatan medan pada generator tersebut. Untuk mengatur penguatan medan diterapkan sistem kontrol hybrid PID+logika fuzzy , pada sistem ini kontrol utama adalah PID sedangkan kontrol logika fuzzy bekerja membantu meminimalkan overshot/undershot , error stadystate dan response time.

English Abstract

inductive electric movement force in a synchronous generator can be managed by regulating number of rotor turns, magnetic flux rate at both magnet poles, or considering both. Any changes can modify generator output voltage due to presence of anchor reaction in stator coil. effect of changing load on generator output should be minimized to produce a constant output because constant voltage will influence product of electric machines and use age of electric equipments. This research emphasizes on management of generator output because of load change by regulating magnetic amplifying current in generator. To facilitate magnetic amplification, fuzzy PID-Logic hybrid control system is used. In this system, main control is PID, while fuzzy logic control is working to minimize overshot/undershot, error steady state, and response time.

Item Type: Thesis (Magister)
Identification Number: TES/621.313/MAK/u/041201455
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 621 Applied physics > 621.3 Electrical, magnetic, optical, communications, computer engineering; electronics, lighting
Divisions: S2/S3 > Magister Teknik Elektro, Fakultas Teknik
Depositing User: Endro Setyobudi
Date Deposited: 06 Aug 2012 11:49
Last Modified: 06 Aug 2012 11:49
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/158646
Full text not available from this repository.

Actions (login required)

View Item View Item