Kajian Model Regresi Logistik, Geographically Weighted Logistic Regression (Gwlr) Dengan Fungsi Pembobot Adaptive Gaussian Kernel Dan Gwlr Dengan Fungsi Pembobot Adaptive Bisquare Kernel

Rakhmasanti, LintangAsdya (2013) Kajian Model Regresi Logistik, Geographically Weighted Logistic Regression (Gwlr) Dengan Fungsi Pembobot Adaptive Gaussian Kernel Dan Gwlr Dengan Fungsi Pembobot Adaptive Bisquare Kernel. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Analisis Regresi Logistik Biner Merupakan Analisis Untuk Mengetahui Bagaimana Hubungan Antara Peubah Respon Yang Bersifat Biner Dengan Satu Atau Lebih Peubah Prediktor. Analisis Ini Akan Menghasilkan Model Yang Kurang Tepat Apabila Diterapkan Pada Data Yang Dipengaruhi Lokasi Secara Geografis Atau Biasa Disebut Dengan Data Spasial. Hal Ini Karena Analisis Regresi Logistik Biner Mengabaikan Pengaruh Dari Lokasi Tersebut. Pengaruh Spasial Ini Tidak Boleh Diabaikan Karena Akan Mengurangi Kebaikan Model. Salah Satu Analisis Spasial Adalah Geographically Weighted Logistic Regression (GWLR). Analisis Ini Digunakan Untuk Mengetahui Hubungan Antara Peubah Respon Yang Bersifat Kategorik Dengan Satu Atau Lebih Peubah Respon Pada Data Spasial. Pengujian Heterogenitas Spasial Perlu Dilakukan Sebelum Melakukan Pemodelan. Pengujian Ini Menggunakan Statistik Uji Breuch Pagan . Dalam Pemodelan Ini, Diperlukan Jarak Antar Lokasi Dan Bandwidth Untuk Pembobotan Dalam Model. Fungsi Pembobot Yang Digunakan Adalah Fungsi Pembobot Adaptive Gaussian Dan Adaptive Bisquare Kernel. Fungsi Pembobot Tersebut Memberikan Nilai Bandwidth Yang Berbeda Pada Setiap Lokasi. Berdasarkan Hasil Pemodelan, Diketahui Bahwa Faktor Yang Mempengaruhi Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Jawa Timur Tahun 2010 Pada Beberapa Lokasi Adalah Persentase Penduduk Miskin Dan Laju Pertumbuhan Ekonomi. Faktor Yang Mempengaruhi Balita Gizi Buruk Jawa Timur Tahun 2011 Adalah Persentase Pemeriksaan Neonatus Dan Penduduk Miskin, Sedangkan Yang Mempengaruhi Angka Buta Huruf Jawa Timur Tahun 2011 Adalah Rasio Fasilitas Per Jumlah Siswa Sekolah Menengah Pertama. Model Yang Sesuai Untuk Digunakan Dalam Memodelkan Ketiga Data Adalah Model GWLR Dengan Fungsi Pembobot Adaptive Gaussian Kernel

English Abstract

Binary Logistic Regression Analysis Is An Analysis To Determine Relationship Between The Response Binary Variable With One Or More Predictor Variables. This Analysis Will Produce A Model That Less Precise When Applied To Data That Affected By Geographical Location Or Commonly Referred To As Spatial Data. This Is Because The Binary Logistic Regression Analysis Ignores The Effect Of The Location. This Spatial Influence Should Not Be Ignored Because It Will Reduce The Goodness Of The Model. One Of Spatial Analysis Is Geographically Weighted Logistic Regression (GWLR). This Analysis Is Used To Determine The Relationship Between The Response Categorically Variable With One Or More Response Variables To Spatial Data. Spatial Heterogeneity Testing Needs To Be Done Before Doing The Modeling. This Test Uses The Test Statistic Breuch Pagan. In This Model, The Distance Between The Location And The Bandwidth For Weighting In The Model Were Required. Weighting Function That Used In This Model Are Adaptive Gaussian Kernel And Bisquare Kernel Weighting Function. This Weighting Function Gives Different Bandwidth Values At Each Location. Based On Modeling Results, It Is Known That The Factors Affecting The Human Development Index (HDI) In East Java In 2010 At Several Locations Is The Percentage Of Poor Population And Economic Growth. Affecting Factors Of Malnutrition Children In East Java In 2011 Is The Percentage Of Neonatal And Poor Examination, While Affecting Rate Of Illiteracy In East Java In 2011 Are Facilities’ Ratio Per Secondary School Student. Appropriate Model For The Third Data Used Is A Model GWLR With Adaptive Gaussian Kernel Weighting Function

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/MIPA/2013/362/051311712
Subjects: 500 Natural sciences and mathematics > 510 Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 17 Dec 2013 11:06
Last Modified: 25 Oct 2021 02:37
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/153628
[thumbnail of BAB_I.pdf]
Preview
Text
BAB_I.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_II.pdf]
Preview
Text
BAB_II.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB_V.pdf]
Preview
Text
BAB_V.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB_IV.pdf]
Preview
Text
BAB_IV.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of BAB_III.pdf]
Preview
Text
BAB_III.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR_PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of HALAMAN_JUDUL_-_DAFTAR_LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
HALAMAN_JUDUL_-_DAFTAR_LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of SKRIPSI_LINTANG_ASDYA_R_0910951007.pdf]
Preview
Text
SKRIPSI_LINTANG_ASDYA_R_0910951007.pdf

Download (11MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item