Gelombang Soliton Pada Medium Nonlinier Bertipe Kerr Nonlokal

RiskiNurID (2011) Gelombang Soliton Pada Medium Nonlinier Bertipe Kerr Nonlokal. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Perambatan gelombang optik pada medium nonlinear Kerr nonlokal dimodelkan dengan persamaan Schrodinger nonlinear nonlokal (NNLS). Pada skripsi ini ditentukan solusi eksak persamaan NNLS yang berupa gelombang soliton. Solusi eksak yang diperoleh merupakan fungsi implisit. Selanjutnya dapat ditunjukkan bahwa lebar soliton dipengaruhi oleh amplitudo soliton dan parameter nonlokal. Soliton yang terjadi akan semakin lebar dengan nilai amplitudo yang lebih besar atau jika nilai parameter nonlokalnya diperbesar. Gelombang soliton memiliki nilai maksimum pada titik pusatnya.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/MIPA/2011/10/051100394
Subjects: 500 Natural sciences and mathematics > 510 Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika
Depositing User: Unnamed user with email repository.ub@ub.ac.id
Date Deposited: 11 Feb 2011 10:10
Last Modified: 22 Oct 2021 07:10
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/152552
[thumbnail of 051100394.pdf]
Preview
Text
051100394.pdf

Download (2MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item