Perancangan dan Pembuatan Sistem Pengukuran Unjuk Kerja Kompor Biomassa Berbasiskan Mikrokontroler

MukaromSalasa (2009) Perancangan dan Pembuatan Sistem Pengukuran Unjuk Kerja Kompor Biomassa Berbasiskan Mikrokontroler. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Kompor biomassa merupakan suatu kompor yang menggunakan biomassa sebagai bahan bakarnya. Dengan potensi biomassa di Indonesia yang cukup melimpah, sehingga muncul ide untuk mengembangkan suatu disain kompor biomassa. Namun kendala saat ini adalah masalah unjuk kerja pembakaran dari kompor biomassa. Pada penelitian ini dikembangkan alat untuk mengetahui perbandingan unjuk kerja dari 4 disain kompor biomassa dengan bahan bakar dari biomassa yaitu kayu kopi, akasia, kaliandra, dan jambu. Metode yang digunakan untuk mengetahui perbandingan unjuk kerja yaitu membandingkan temperatur air yang dipanaskan dengan masing-masing kompor biomassa dengan berbasiskan mikrokontroler sehingga data pengukuran dapat ditampilkan di komputer secara realtime . Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem dapat bekerja dengan baik dan berdasarkan analisa, kompor biomassa model 4 mempunyai unjuk kerja tertinggi dibandingkan kompor biomassa model 1,2, dan 3.

English Abstract

Biomass stove is a stove that uses biomass for the fuel. Biomass potential in Indonesia has the reaches, there is the idea for developing design biomass stove. But the problem is about work performance of biomass stove burning. In this research, we developed a tool for knowing comparison work performance in four design biomass stove with acacia, coffee, calliandra, and rose-apple wood. Method for know comparison work performance with comparing water temperatur heated by biomass stove individually based on microcontroller and displaying data measured to computer with realtime. The result of testing showing system can working and from the analysis, the biomass stove model 4 has the highest work performance compared with model 1, 2, and 3.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/MIPA/2009/324/050903606
Subjects: 500 Natural sciences and mathematics > 530 Physics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Fisika
Depositing User: Unnamed user with email repository.ub@ub.ac.id
Date Deposited: 30 Dec 2009 09:30
Last Modified: 22 Oct 2021 07:23
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/152286
[thumbnail of 050903606.pdf]
Preview
Text
050903606.pdf

Download (3MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item