Penyelesaian Masalah Pengambilan Keputusan Multi Objektif Menggunakan Program Linier Fuzzy

NadiaHayuningtyas (2009) Penyelesaian Masalah Pengambilan Keputusan Multi Objektif Menggunakan Program Linier Fuzzy. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Skripsi ini membahas tentang teknik pengambilan keputusan masalah multi objektif menggunakan Program Linier Fuzzy (PLF) yang menggunakan pendekatan logika fuzzy . Ada dua kasus yang dibahas yaitu PLF dengan nilai ruas kanan (bi ) dari fungsi kendala bernilai fuzzy dan PLF dengan koefisien teknologi (aij ) dan nilai ruas kanan (bi ) dari fungsi kendala keduanya bernilai fuzzy . Pencarian solusi optimal dilakukan dengan mengubah PLF ke bentuk PL biasa. Permasalahan akhir adalah memaksimalkan nilai derajat keanggotaan keputusan (α). Setiap pencarian solusi dilakukan dengan metode simpleks. Didapatkan hasil bahwa logika fuzzy dapat digunakan untuk menyelesaikan masalah program linier multi objektif fuzzy (PLMOF) yang mempunyai parameter fuzzy , dan solusinya lebih fleksibel daripada program linier. Solusi optimal bergantung pada nilai α sehingga pembuat keputusan dapat memutuskan untuk menerima atau menolak solusi yang diajukan.

English Abstract

This final project discusses about multiple objectives problem decision making technique using Fuzzy Linear Programming (FLP) which is using fuzzy logic approach. There are two cases that discussed, FLP with fuzzy right hand side of constraint functions ( bi) and FLP with both of technological coefficient (aij) and right hand side of constraint functions are fuzzy. Optimal solutions are solved by convert FLP to conventional linear programming form. The final problem is maximizing decision degree of membership (α). Each solution is solved with simplex method. It is concluded that fuzzy logic can be used to solve fuzzy multiple objective linear programming (FMOLP) problem that have fuzzy parameters and the solutions are more flexible than linear programming. The optimal solutions depend on α, so the decision maker can accept or refuse the solutions.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/MIPA/2009/266/050902617
Subjects: 500 Natural sciences and mathematics > 510 Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika
Depositing User: Unnamed user with email repository.ub@ub.ac.id
Date Deposited: 04 Sep 2009 09:34
Last Modified: 22 Oct 2021 07:04
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/152226
[thumbnail of 050902617.pdf]
Preview
Text
050902617.pdf

Download (4MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item