Pengoptimalan Ruang Terbuka Publik Waduk Reservoir Pusong Berdasarkan Aspek River Amenity,

Faika, Mirza (2016) Pengoptimalan Ruang Terbuka Publik Waduk Reservoir Pusong Berdasarkan Aspek River Amenity,. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Reservoir Pusong merupakan ruang terbuka publik yang berada dipinggiran muara sungai Krueng Cunda. Waduk reservoir ini mulai menghadirkan sarana beraktivitas bagi masyarakat seperti berinterkasi sosial, bersantai, dan berolahraga. Namun berdasarkan aspek river amenity, Waduk Reservoir Pusong masih belum teraplikasikan, sehingga waduk reservoir tersebut terlihat kurang nyaman digunakan oleh masyarakat yang beraktivitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan ruang terbuka publik oleh masyarakat terkait dengan aktivitas harian serta konsep pengoptimalan ruang terbuka publik berdasarkan aspek river amenity di Waduk Reservoir Pusong. Metode penelitian yang digunakan yaitu analisis deskriptif eksploratif yang berupa behavioral mapping untuk menggambarkan penggunaan ruang publik terkait dengan aktivitas harian di Waduk Reservoir Pusong. Analisis overlay digunakan untuk mengevaluasi karakteristik tapak dengan mengaitkan behavioral mapping, sehingga menghasilkan potensi dan masalah yang terjadi pada tapak penelitian. Importance Performance Analysis (IPA) digunakan untuk mengetahui persepsi masyarakat terhadap kualitas Waduk Reservoir Pusong sebagai ruang terbuka publik berdasarkan variabel sirkulasi, iklim, kebisingan, aroma, keamanan, kebersihan, dan keindahan. Dari hasil analisis diketahui bahwa Waduk Reservoir Pusong masih belum teraplikasikan pada penataan dan fasilitas fisik terkait aspek river amenity yang berupa sirkulasi, aroma, keamanan, kebersihan, dan keindahan. Oleh karena itu, pada studi ini telah didapatkan konsep pengoptimalan berdasarkan aspek river amenity di Waduk Reservoir Pusong.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FT/2016/954/051611999
Subjects: 300 Social sciences > 307 Communities > 307.1 Planning and development > 307.121 6 City planning
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 23 Nov 2016 09:52
Last Modified: 23 Oct 2021 02:05
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/145243
[thumbnail of 04._IDENTITAS_TIM_PENGUJI_SKRIPSI.pdf]
Preview
Text
04._IDENTITAS_TIM_PENGUJI_SKRIPSI.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 05._LEMBAR_ORISINALITAS.pdf]
Preview
Text
05._LEMBAR_ORISINALITAS.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 06._LEMBAR_PERUNTUKAN.pdf]
Preview
Text
06._LEMBAR_PERUNTUKAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 07._LEMBAR_RINGKASAN.pdf]
Preview
Text
07._LEMBAR_RINGKASAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 08._LEMBAR_SUMMARY.pdf]
Preview
Text
08._LEMBAR_SUMMARY.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 09._KATA_PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
09._KATA_PENGANTAR.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 10._BAB_I.pdf]
Preview
Text
10._BAB_I.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 11._BAB_II.pdf]
Preview
Text
11._BAB_II.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 12._BAB_III.pdf]
Preview
Text
12._BAB_III.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 01._SAMPUL.pdf]
Preview
Text
01._SAMPUL.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 02._LEMBAR_JUDUL.pdf]
Preview
Text
02._LEMBAR_JUDUL.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 03._LEMBAR_PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
03._LEMBAR_PENGESAHAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item