Hubungan Kepemilikikan Dan Kedekatan Hewan Peliharaan Dengan Tingkat Kecemasan Pada Lansia Yang Tinggal Sendirian

Muhasshonah, Ana (2015) Hubungan Kepemilikikan Dan Kedekatan Hewan Peliharaan Dengan Tingkat Kecemasan Pada Lansia Yang Tinggal Sendirian. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Kecemasan Dapat Dikenal Sebagai Perasaan Pribadi Seseorang, Rasa Gelisah, Takut Atau Persepsi Ancaman Yang Penyebabnya Tidak Diketahui Dengan Pasti. Kecemasan Lansia Dapat Berkurangi Dengan Berbagai Cara, Salah Satunya Dengan Kepemilikan Hewan Peliharaan. Memiliki Hewan Peliharaan Dapat Memberikan Rasa Nyaman Dan Mengurangi Kesepian Saat Tinggal Sendirian. Tujuan Penelitian Ini Adalah Untuk Mengetahui Hubungan Kepemilikan Hewan Peliharaan Dengan Tingkat Kecemasan Pada Lansia Yang Tinggal Sendirian Di Desa Jetis Kecamatan Besuki Kabupaten Situbondo. Desain Penelitian Yang Digunakan Adalah Cross Sectional, Dan Pengambilan Sampel Dilakukan Dengan Random Sampling Sehingga Didapatkan 52 Responden. Instrumen Pengumpulan Data Dalam Penelitian Ini Adalah Kuesioner Dengan Menggunakan Alat Ukur Tingkat Kedekatan Dengan Hewan Peliaharaan “Lexington Attachment To Pets Scale” Dan Tingkat Kecemasan “Geriatric Anxiety Inventory”. Data Dianalisa Berdasarkan Uji Spearman’s Rank Rho, Untuk Kepemilikan Hewan Peliharaan Didapatkan Hasil Sig Hitung Sebesar 0,000 < Α 0,05. Sedangkan Hubungan Tingkat Kedekatan Dengan Hewan Peliharaan Dan Tingkat Kecemasan Didapatkan Hasil Sig Hitung Sebesar 0,002 < Α 0,05. Kesimpulan Dari Penelitian Ini Adalah Terdapat Hubungan Yang Bermakna Antara Kepemilikan Hewan Peliharaan Dengan Tingkat Kecemasan Pada Lansia. Selain Itu Juga Terdapat Hubungan Yang Bermakna Antara Kedekatan Dengan Hewan Peliharaan Dan Tingkat Kecemasan Pada Lansia. Berdasarkan Hasil Penelitian Ini, Disarankan Kepemilikan Hewan Peliharaan Dapat Dijadikan Sebagai Pilihan Alternatif Menurunkan Tingkat Kecemasan.

English Abstract

Anxiety Can Be Defined As Personal Feelings I.E. Nervous, Insecure, Perception Of Threat Which The Triggers Are Still Unknown. The Anxiety Level Of The Elderly Can Be Minimized By A Number Of Ways. One Of Them Is Taking Care Of A Pet. Having A Pet To Take Care Is Able To Give Comfortable Feelings And Reduce The Stress Of Living Alone. The Objective Of This Research To Know The Relationship Between Taking Care Of A Pet With The Anxiety Level On The Elderly Who Live Alone In Jetis, Besuki Sub District, Situbondo Regency. The Design Of This Research Was Cross Sectional And Utilized Random Sampling Of Population. There Were 52 Respondents In This Research. Further, The Instrument Used In Collecting The Data Was A Questionnaire Which Applied The Level Of Closeness To A Pet “Lexington Attachment To Pets Scale” And The Anxiety Level “Geriatric Anxiety Inventory”. The Data Was Analyzed With Spearman’s Rank Rho Test. The Significance Value Of Taking Care Of A Pet Was 0.000 > Α 0.05. Meanwhile, The Significance Value Of The Relationship Of The Level Of Closeness To A Pet And The Anxiety Level Was 0.002 < Α 0.05. Thus, It Can Be Inferred That There Is A Meaningful Relationship Between Taking Care Of A Pet With The Anxiety Level On The Elderly. In Addition, There Is A Meaningful Relationship Between The Closeness To A Pet With The Anxiety Level Of The Elderly. Based On The Findings Of This Research, It Is Suggested That The Elderly Can Take Care Of A Pet As An Option In Minimizing The Anxiety Level.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FK/2015/460/051503659
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 610 Medicine and health > 610.7 Education, research, nursing, services of allied health personnel > 610.73 Nursing and services of allied health personnel
Divisions: Fakultas Kedokteran > Ilmu Keperawatan
Depositing User: Budi Wahyono Wahyono
Date Deposited: 04 Jun 2015 13:31
Last Modified: 19 Oct 2021 04:12
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/125236
[thumbnail of 6._BAB_3.pdf]
Preview
Text
6._BAB_3.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 7._BAB_4.pdf]
Preview
Text
7._BAB_4.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 11._Daftar_Pustaka.pdf]
Preview
Text
11._Daftar_Pustaka.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 9._BAB_6.pdf]
Preview
Text
9._BAB_6.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 8._BAB_5.pdf]
Preview
Text
8._BAB_5.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 10._BAB_7.pdf]
Preview
Text
10._BAB_7.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 12._Lampiran.pdf]
Preview
Text
12._Lampiran.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of 3._Abstrak_Indonesia_+_inggris.pdf]
Preview
Text
3._Abstrak_Indonesia_+_inggris.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 1._cover_+_daftar_isi.pdf]
Preview
Text
1._cover_+_daftar_isi.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 5._BAB_2.pdf]
Preview
Text
5._BAB_2.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 4._BAB_1.pdf]
Preview
Text
4._BAB_1.pdf

Download (1MB) | Preview

Actions (login required)

View Item View Item