Faradilla, Sintha (2017) Analisis Pengaruh Variabel-Variabel Internal Bank (Roe, Ldr, Npl) Dan Eksternal Bank (Inflasi, Tingkat Suku Bunga, Nilai Tukar) Terhadap Harga Saham Perbankan Bluechip Dan Secondliner Periode 2010 Hin. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perngaruh antara variabel-variabel eksternal bank seperti inflasi, nilai tukar, suku bunga dan internal bank seperti ROE, LDR dan NPL terhadap harga saham perbankan yang tergolong bluechip dan secondliner. Penelitian ini menggunakan metode analisis data panel. Dari hasil penelitian ini deketahui bahwa Variabel-variabel eksternal tidak memiliki pengaruh terhadap harga saham perbankan yang tergolong Bluechip. Dikarenakan saham bluechip memiliki fundamental dan performance perusahaan yang kuat sehingga tidak mudah terpengaruh oleh resiko eksternal bank tersebut. Variabel-variabel internal bank seperti ROE, LDR dan NPL memiliki pengaruh yang signifikan terhadap harga saham perbankan yang tergolong Bluechip. Sedangkan saham perbankan yang tergolong secondliner masih terpengaruh oleh variabel-variabel eksternal.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/FE/2017/214/051704177 |
Subjects: | 300 Social sciences > 330 Economics |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ilmu Ekonomi |
Depositing User: | Sugiantoro |
Date Deposited: | 12 Jun 2017 09:08 |
Last Modified: | 27 Oct 2021 04:28 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/109497 |
Text
SKRIPSI_SINTHA_FARADILLA_135020400111021.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
Actions (login required)
View Item |