WitaRespiningsih (2009) Pengaruh Good Corporate Governance terhadap Manajemen Laba (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Periode 2001-2007). Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris pengaruh good corporate governance , dalam hal ini kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, proporsi dewan komisaris independen, dan ukuran dewan komisaris terhadap manajemen laba. Proksi yang digunakan dalam manajemen laba adalah Akrual Diskresioner (AD). Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 31 perusahaan dari populasi 135 perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI dan menerbitkan laporan keuangan periode 2001-2007. Metode pengambilan sampel dengan menggunakan purposive sampling. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji linier berganda dengan =5%. Secara parsial, penelitian ini menunjukkan bahwa dari keempat variabel independen, dua variabel (kepemilikan institusional dan ukuran dewan komisaris) terbukti berpengaruh secara signifikan terhadap manajemen laba sedangkan dua variabel lainnya (kepemilikan manajerial dan proporsi dewan komisaris independen) tidak terbukti berpengaruh secara signifikan terhadap manajemen laba.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Identification Number: | SKR/FE/2009/588/050903431 |
Subjects: | 600 Technology (Applied sciences) > 657 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Depositing User: | Endang Susworini |
Date Deposited: | 10 Dec 2009 11:15 |
Last Modified: | 23 Oct 2021 14:08 |
URI: | http://repository.ub.ac.id/id/eprint/104483 |
Preview |
Text
ABSTRACT.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
ABSTRAKSI.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
BAB_1-5.pdf Download (3MB) | Preview |
Preview |
Text
COVER_SKRIPSI.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
DAFTAR_LAMPIRAN.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
DAFTAR_ISI.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
KATA_PENGANTAR.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
DAFTAR_TABEL.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
LAMPIRAN.pdf Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text
LEMBAR_PENGESAHAN.pdf Download (1MB) | Preview |
Actions (login required)
View Item |