Pengaruh Penggunaan Berbagai Jenis Hijauan Dalam Pakan Terhadap Produksi Dan Kualitas Susu Sapi Perah PFH

Pamungkas, Adhi (2017) Pengaruh Penggunaan Berbagai Jenis Hijauan Dalam Pakan Terhadap Produksi Dan Kualitas Susu Sapi Perah PFH. Sarjana thesis, Universitas Brawijaya.

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di KUD Sumber Makmur Kec. Ngantang Kab. Malang Waktu penelitian dilaksanakan dari tanggal 14 Desember 2016 sampai dengan 15 Maret 2017. Analisis kualitas susu meliputi kadar lemak, protein, laktosa, Total solid (TS), Solid non fat (SNF) dan berat jenis (BJ) susu per ekor sapi perah laktasi (%) dilaksanakan di laboratorium perah Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya, pengukuran produksi susu di laksanakan di KUD Sumber Makmur, Ngantang. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi pengaruh penggunaan berbagai jenis hijauan dalam pakan terhadap produksi dan kualitas sususerta mendapatkan perlakuan terbaik yang menghasilkan produksi dan kualitas susu terbaik. Materi yang digunakan adalah 8 ekor sapi perah PFH betina dengan kisaran bulan laktasi 1 – 5 dan periode laktasi 3 – 6.Perlakuan pakan yang diberikan terdiri dari P

English Abstract

The purpose of this research was to determine the effect of various forages in feed on milk production and milk quality, evaluated the best treatment the highest milk production and quality. Materials in this research were eight lactating dairy cows Friesian Holstein Crossbred. There were 4 treatments :T

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: SKR/FPT/2017/302/051709898
Uncontrolled Keywords: forage, concentrate, milk production, milk quality.
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 636 Animal husbandry > 636.2 Cattle and related animals > 636.208 5 Cattle and related animals (Feeds and applied nutrition)
Divisions: Fakultas Peternakan > Peternakan
Depositing User: Nur Cholis
Date Deposited: 14 Nov 2017 02:13
Last Modified: 28 Sep 2020 12:25
URI: http://repository.ub.ac.id/id/eprint/5413
Full text not available from this repository.

Actions (login required)

View Item View Item